Page 111 - PANDUAN PRAKTIS CAREGIVER 2019
P. 111

Beberapa kondisi gawat darurat dan penanganan yang bisa dilakukan   luar sebanyak 15 kali, diselingi 2 kali pernafasan buatan sehingga

 caregiver :          menghasilkan denyut jantung sekitar 100 x/menit

 1. Penurunan Kesadaran
 Lansia dapat  mengalami gangguan kesadaran  dan terjadi  secara

 mendadak  yang  dapat disebabkan oleh  payah jantung, serangan
 jantung,  infeksi paru-paru, infeksi saluran kemih, gula darah terlalu

 rendah atau gula darah terlalu tinggi dan kadar garam terlalu rendah,
 dsb.  Bila  Caregiver  mendapati lansia mengalami  penurunan

 kesadaran/tidak sadarkan diri, sebaiknya lakukan hal berikut:

 • Baringkan lansia tanpa alas bantal di kepala
 • Naikkan bagian kaki dengan menambahkan ganjalan (bisa dengan

 menggunakan bantal atau selimut yang digulung) sehingga posisi

 mata kaki lebih tinggi dari dada lansia.
 • Pastikan tidak ada sesuatu yang menutupi bagian hidung dan  • Jika lansia muntah maka miringkan badan dan kepala agar tidak

 tenggorokan  lansia  agar  tetap dapat bernafas dan  aliran udara  tersedak
 tetap masuk. Bila ada segera bersihkan.

 Periksa apakah  masih ada  nafas dan
 denyut  jantung  dengan  meletakkan

 tangan di  atas dada  lansia, dari hidung

 terasa ada hembusan angin yang berasal
 dari pernafasannya. Bila tidak  ada

 pernafasan,  lakukan pernafasan buatan

 dengan meniupkan udara pernafasan kita
 ke lansia melalui mulut atau hidung.



 • Selain itu, segera periksa adakah denyut

 nadi leher. Bila tidak ada,  maka segera
 lakukan  penekanan/kompresi jantung dari




                                                                                           101
 100                                                                                       101
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116