Page 68 - PANDUAN PRAKTIS CAREGIVER 2019
P. 68
a) 1 (satu) caregiver berdiri di belakang, kemudian masukkan • Cagiver dapat
kedua tangan pada bagian ketiak/lengan lansia untuk menstabilkan posisi
menopang bagian tubuh atas. lansia dengan
b) 1 (satu) caregiver lainnya berdiri di depan (menghadap ke menempatkan lutut
arah kaki lansia) dan masukkan kedua tangan kebawah kaki caregiver berlawanan
lansia untuk menopang tubuh lansia bagian bawah. dengan lutut lansia
c) Berikan aba-aba, angkat tubuh lansia secara bersamaan
dengan hati-hati, lalu pindahkan ke tempat yang diinginkan.
4) Dudukkan lansia di kursi roda dengan cara:
e. Cara memindahkan lansia dari tempat tidur ke kursi roda: • Putar arah berdiri caregiver menghadap kursi roda
1) Posisikan kursi roda menghadap ke arah lansia membentuk sehingga posisi lansia membelakangi kursi roda.
sudut dengan tempat tidur di arah kepala lansia.
• Tekuk lutut caregiver dan posisikan lutut caregiver lebih
2) Bantu lansia duduk menjuntai (seperti pada uraian cara
rendah dari posisi lansia. Lalu dudukkan lansia secara
membantu lansia berganti posisi, dari tidur ke posisi duduk
perlahan di kursi roda.
menjuntai di sisi tempat tidur).
3) Berdirikan lansia dengan cara:
• Letakkan lengan caregiver disekeliling dada dan di
belakang punggung lansia.
• Topang kaki lansia dengan kaki caregiver.
• Pindahkan tumpuan berat badan dan angkat lansia
hingga posisi berdiri di peluk oleh
caregiver dengan erat.
• JANGAN menurunkan/mendudukkan lansia dengan
posisi caregiver yang tetap berdiri, karena dapat
mengakibatkan lansia terjatuh
• Pastikan posisi duduk lansia nyaman dan tidak ada
anggota tubuh lansia yang terjepit.
58 58 59