Page 90 - PANDUAN PRAKTIS CAREGIVER 2019
P. 90
c) Membantu Lansia BAB menggunakan Pispot 7) Pakaikan popok bersih dan bantu gunakan celana kembali
1) Siapkan peralatan umum dan pispot 8) Sebaiknya popok sekali pakai diganti setiap 4 jam atau bila
2) Buka celana lansia. Tempatkan pispot dengan tepat di bawah sudah penuh walaupun kurang dari 4 jam. Selalu cek ada
bokong dan persilahkan lansia BAB. tidaknya ruam popok
3) Setelah lansia selesai BAB, bantu lansia untuk cebok dengan 9) Setelah tinja dibuang ke dalam kakus, buang popok bekas
air (lihat halaman 18 bab perawatan alat kelamin), bila perlu yang sudah dibungkus dalam kantong ke tempat sampah
gunakan kapas cebok untuk memastikan daerah anus dan tertutup
sekitarnya telah bersih dari tinja. Kemudian angkat pispot.
4) Keringkan bagian pantat dan sekitarnya dengan handuk bersih Popok Sekali Pakai
kering, Saat ini popok sekali pakai untuk dewasa relatif mudah untuk
5) Bantu gunakan celana kembali, didapatkan di apotik atau toko yang menjual kebutuhan sehari-hari.
6) Kemudian buang kotoran ke dalam kakus Pada situasi dan kondisi yang tidak memungkinkan mendapatkan
popok sekali pakai, dapat digunakan popok yang terbuat dari kain
d) Membantu BAK dan BAB pada Lansia yang menggunakan yang lembut. Beberapa model jenis popok yang ada:
popok sekali pakai
1) Siapkan peralatan umum dan popok sekali pakai yang baru
2) Buka popok yang dipakai lansia dengan hati-hati, tetap
posisikan bagian yang kotor ada di dalam agar tidak mengotori
sekitarnya.
3) Posisikan popok bagian atas di bawah pantat lansia. Gunakan
kapas cebok untuk membersihkan daerah anus dan sekitranya
hingga benar-benar bersih dari tinja.
4) Angkat popok, masukkan dalam kantong sampah yang
disiapkan
5) Bantu lansia untuk cebok dengan washlap basah hingga
benar-benar bersih
6) Keringkan bagian pantat dan sekitarnya dengan handuk bersih
kering
80 80 81