Page 14 - Panduan Pelayanan Kesehatan Lansia Era Covid19
P. 14

pernapasan  akut,  gagal  ginjal  dan  bahkan  kematian.

           Hingga  saat  ini  masih  diyakini  bahwa  transmisi
           penularan  Covid-19  terutama  adalah  melalui  droplet

           dan kontak langsung dengan benda-benda yang telah
           terpapar virus.


                  Tindakan  pencegahan  dan  mitigasi  merupakan
           kunci  penerapan  di  pelayanan  kesehatan  dan

           masyarakat.  Langkah-langkah  pencegahan                  yang

           paling efektif di masyarakat meliputi:
           •  menjauhi kerumunan atau keramaian;

           •  menjaga  kebersihan  tangan  dengan  cuci  tangan

              menggunakan  sabun  dan  air  mengalir  dan  atau
              menggunakan hand sanitizer ;

           •  menghindari menyentuh mata, hidung dan mulut;

           •  menerapkan  etika  batuk  atau  bersin  dengan
              menutup  hidung  dan  mulut  dengan  lengan  atas

              bagian  dalam  atau  tisu,  lalu  membuang  tisu  ke
              tempat sampah tertutup;

           •  memakai  masker  medis  jika  memiliki  gejala

              pernapasan  dan  melakukan  kebersihan  tangan








                                          6
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19