Page 30 - Juknis Penggunaan Panduan Praktis CG dlm PJP Lansia
P. 30

C.  Proses Pembelajaran :
                   Untuk  mencapai  tujuan  tersebut  di  atas,  dilakukan  proses  pembelajaran  seperti

                   digambarkan pada diagram berikut ini.

                                                      Pembukaan



                                                        Pre Test


                                                     Dinamika Kelompok



                                                                  Pembekalan Kemampuan (materi inti):
                       Wawasan (materi dasar):
                       1.  Kebijakan  Perawatan               a.   Mengetahui  atau  menjelaskan  proses  penuaan  serta
                           Jangka       Panjang                   dampaknya pada kesehatan lansia
                           Kepada  Lansia  Oleh               b.   Melakukan  Perawatan  Lansia  Secara  Umum  Serta
                                                                  Pemenuhan  Aktifitas  Kehidupan  Sehari-Hari  (AKS)  dan
                           Caregiver  Informal  di                Aktivitas Instrumental Kehidupan Sehari-Hari (AIKS)
                           Tingkat Masyarakat                 c.   Melakukan  perawatan  lansia  dengan  masalah  khusus  yang

                                                                  sering terjadi

             EVALUASI        Ceramah, curah pendapat          e.   sering terjadi pada lansia
                                                                  Melakukan pertolongan pertama pada keadaan darurat yang
                                                              d.
                       Metode :
                                                                  Menyebutkan  pemanfaatan  tanaman  obat  keluarga,  dan
                                                                  akupresure
                                                              f.
                                                                  Menyebutkan etika umum dan melakukan teknik komunikasi
                                                                  kepada lansia
                                                                  kebutuhan psikososial dan spiritual lansia
                                                              h.
                                                                  Menyebutkan tindakan keamanan bagi lansia
                                                              g.   Menyebutkan  kesehatan  jiwa  bagi  lansia  serta  pemenuhan
                                                              i.   Menyebutkan  pemenuhan  gizi  seimbang  dan  cairan  sesuai
                                                                  kebutuhan lansia
                                                              j.   Menyebutkan  masalah  yang  dapat  dialami  caregiver  dan
                                                                  pencegahan serta cara mengatasinya
                                                              k.   Melakukan  pencatatan  dan  pelaporan  menggunakan  Buku
                                                                  Kesehatan Lansia atau format lainnya
                                                                                Metode :

                                                          -   Ceramah, Tanya jawab
                                                          -   Curah pendapat dan diskusi
                                                          -   Praktek di kelas, role play, video tutorial, praktik lapangan



                                                   Praktek Lapangan


                                                Rencana Tindak Lanjut


                                        Post Test dan Evaluasi Penyelenggaraan


                                                      Penutupan



                                      Gambar 1. Diagram Alur Proses Pembelajaran




                                                                                                           21
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35