Page 79 - PANDUAN PRAKTIS CAREGIVER 2019
P. 79

a) Kebutuhan energi dan zat gizi  5) Makanan sumber zat besi seperti hati sapi, hati ayam, daging

 b) Gizi seimbang        ayam, daging sapi, sayuran berwarna hijau (bayam) dan kacang
 c) Bentuk dan tekstur makanan,  kacangan

 d) Diet bagi lansia sesuai kondisi kesehatan,

 e) Keamanan pangan   6) Makanan sumber kalsium seperti : ikan (contoh ikan teri basah
 f) Tanda-tanda awal gizi kurang  dan segar), sayur hijau (sawi hijau, daun singkong, daun

 g) Cara pemberian makan  pakis/paku, brokoli, dan  lainnya) dan buah (jeruk, pisang, jambu
                         biji, pepaya, alpukat, apel, strawberry, buah naga dan lainnya).

 a) Kebutuhan energi dan zat gizi
                      7) Minum air putih minimal 8 gelas sehari, sumber cairan dapat
 Bahan Makanan Yang Dianjurkan Untuk Lansia
                         juga dari kuah sayur, minuman lainnya yang dikonsumsi sehari
 1) Makanan pokok  sebagai sumber karbohidrat digunaka n
                         – hari.
 sebagai energi seperti nasi dan kelompok bahan penukarny a,
 misalnya  beras merah  tumbuk, jagung,  ubi, singkong,  sag u,
                      Bahan Makanan yang Dibatasi untuk Lansia
 kentang, talas, sukun, bihun, mie, roti gandum dan havermut.
                      Bahan makanan yang harus dibatasi  artinya adalah  bahan
 2) Lauk pauk sebagai sumber protein, lemak dan mineral.
                      makanan dikonsumsi dalam jumlah tidak berlebih, antara lain :
 •  Sumber protein hewani : ikan (dianjurkan ikan teri bila tida k
                      1) Bahan  makanan bergas, antara lain ketan, kol, kembang kol,
 mengalami gangguan mengunyah, ikan kembung  bas ah
                         nangka  muda, nangka matang, durian, serealia dan kacang  –
 dan segar  lainnya),  daging ayam tanpa kulit,  daging s api
                         kacangan dalam jumlah banyak.
 tanpa lemak, telur dan susu rendah lemak dan lainnya
                      2) Gula murni tidak lebih dari 4 sendok makan sehari baik dalam
 •  Sumber protein nabati : tempe, tahu dan kacang-kacang an
                         pemasakan makanan utama maupun makanan  selingan.  Gula
 serta olahannya
                         murni  dapat dalam bentuk gula  pasir, gula merah, gula batu,
 3) Sayuran berwarna sebagai sumber vitamin dan mineral sert a
                         gula aren, gula palm dan madu.
 serat seperti  bayam, kangkung, wortel, brokoli, labu kuning,
                      3) Makanan tinggi natrium  baik  dalam  bentuk garam dapur
 labu siam, dan lalapan dan sayuran segar lainnya
                         maupun pengawet yang terdapat dalam bahan makanan
 4) Buah berwarna:  pepaya,   pisang,   jeruk   manis,   alpukat,
                         misalnya telur asin,  ikan asin, makanan kemasan (sarden
 apel, dll.
                         kalengan, dendeng, sosis, nuget dan lainnya), asinan sayur dan

                         buah serta snack kemasan.





                                                                                            69
 68                                                                                         69
   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84