Page 12 - Booklet Lansia - Seri Lanjut Usia
P. 12

4.  Sayuran dipotong lebih kecil, bila perlu dimasak sampai
                    empuk, daging dicincang, buah dihaluskan (blender atau
                    parut).



                 5.  Porsi makan kecil dan sering, dianjurkan makanan utama 3
                    kali dan selingan 3 kali.



                 6.  Minum air putih minimal 8 gelas untuk memenuhi kebutuhan
                    air atau sesuai anjuran petugas kesehatan berdasarkan
                    kondisi kesehatan individu.


                 7.  Makan bersama dapat meningkatkan nafsu makan.



                 8.  Tingkatkan cita rasa makanan dengan menggunakan
                    berbagai bumbu untuk mengurangi penggunaan garam,

                    misalnya bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, lada,
                    gula, jeruk nipis dll.






                                  Sajian Sekali Makan




















                   10.
                                                                                     Lanjut Usia
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17